Sabtu, 29 Mei 2010

OUT LINE
BIMBINGAN DAN KONSELING KELOMPOK DI SEKOLAH
UNTUK KELAS XI SEMESTER III

A. ANALISIS POTENSI INTELEKTUAL
1. Pengertian belajar
2. Strategi belajar
B. CARA MENGATUR WAKTU
1. Pentingnya mengatur waktu
2. Sejarah pembagian waktu
3. Mengenal manajemen waktu
4. Membangun kebiasaan mengatur waktu
C. ANALISIS POTENSI ITELEKTUAL
1. Mengenal otak kita
2. Perinsip belajar
3. Gaya belajar
4. Motivasi belajar dan cirri-cirinya
5. Keterampilan mencatat
6. Jurus belajar yang efektif dan efisien
7. Meningkatkan keterampilan mendengar
D. BAKAT DAN PRESTASI
1. Bakat, kemampuan dan prestasi
2. Bakat umum dan bakat khusus
3. Tes bakat dan tes prestasi
4. Factor-faktor yang mempengaruhi bakat dan prestasi
5. Cita-cita
6. Faktor yang mempengaruhi cita-cita
E. ETIKA PERGAULAN
1. Pengertian etiket dan etika
2. Perbedaan etiket dan etika
3. Memahami etika dan prinsip etika
4. Prinsip etika pergaulan
5. Melaksanakan prinsip-prinsip etika pergaulan


F. PERGAULAN SEHARI-HARI REMAJA
1. Aspek psikososial remaja
2. Factor-faktor yang mempengaruhi pergaulan remaja
3. Prinsip dasar pergaulan yang sehat
4. Supaya pertemuan terjalin langgeng
G. KEPEMIMPINAN REMAJA
1. Pengertian kepemimpnan dan pemimpin
2. Karakter seorang pemimpin
3. Remaja pemimpin masa depan
4. Prinsip-prinsip kepemimpinan remaja
5. Kamulah sang pemimpin
H. MEMECAHKAN MASALAH DALAM KELAS
1. Apa itu masalah kelas
2. Hubungan masalah di kelas dengan pribadi siswa
3. Pentingnya menyelesaikan masalah
4. Cara memahami masalah dan mentukan solusi yang akan diambil dalam memecahkan masalah tersebut

UNTUK KELAS XI SEMESTER IV
A. DIMENSI KECERDASAN MANUSIA
1. Kecerdasan ota/intelektual (IQ)
2. Kecerdasan emosional (EQ)
3. Kecerdasan fisik (PQ)
4. Kecerdasan spiritual (SQ)
5. Keterkaitan IQ, EQ, PQ, dan SQ
6. Adversity quotient (mengubah hambatan menjadi peluang)
B. MASALAH MUNCUL SOLUSI MUNCUL
1. Remaja dan masa remaja
2. Dimensi perubahan remaja
3. Masalah pada remaja
4. Stres dan depresi pada remaja
5. Mengatasi stres dan depresi
6. Langkah-langkah mengatasi masalah
C. BERPIKIR DAN BERSIFAT POSITIF
1. Prasangka /pikiran negative
2. Berpikir positif
3. Bersikap dan bertindak positif
D. REKREASI REMAJA
1. Pengertian dan pola rekreasi
2. Sejarah rekreasi
3. Nilai-nilai rekreasi
4. Prinsip-prinsip rekreasi
5. Manfaat rekreasi
6. Factor-faktor rekreasi remaja
7. Bentuk-bentuk rekreasi
8. Merecanakan rekreasi kelompok
E. APA ITU KORUPSI?
1. Remaja anti korupsi
2. Korupsi di sekitar kita
3. Pengertian dan indikator korupsi
4. Jenis tindakan korupsi
5. Membangun sikap anti korupsi
F. REMAJA MANDIRI
1. Kodrat manusia
2. Kemandirian
3. Proses perkembangan kemandirian
4. Kemandirian sebagai kebutuhan psikologis remaja
5. Ciri-ciri pribadi mandiri
g. Mengenal kepribadian diri sendiri
1. Pengertian kepribadian
2. Fakrot-faktor yang mempengaruhi kepribadian
3. Membentuk kepribadian yang menyenangkan
h. Hakekat memahai orang lain
1. Dapat memahami orang lain merupakan bentuk kematangan emosional
2. Cara memahami kepribadian orang lain
3. Membentuk kepribadian yang menarik

0 komentar :